Kiluan identik dengan lumba2. Belum ke Kiluan kalau belum lihat lumba2 berenang dan berlompatan dalam formasi berjajar. Bahkan kalau laut tenang bisa bercengkerama dengan mereka. Waktu ke Kiluan saya sempat …
Rolling2 Dahulu, Kiluan Kemudian (gowesKiluan#2)
Kiluan. Nama itu sudah lama saya dengar sebagai tempat yang eksotis. Di sinilah kita bisa melihat kawanan lumba2 berloncatan dengan riangnya. Riang? Saya mengira2 saja sebab setelah melihatnya langsung saya …
Laguna, Serasa Kolam Renang Pribadi (gowesKiluan#1)
Setelah nonton lumba2 dan makan siang, apalagi yang bisa dikerjakan di Teluk Kiluan? Banyak! Mau snorkeling atau mancing tinggal nyemplung. Saya memilih mandi di Pantai Laguna. Lihat foto dan ceritanya …
David, Dari Prancis menuju Lombok
Saat kembali ke Jakarta setelah acara kantor di Ciloto usai, saya berpapasan dengan peturing bule yang turun dari Mang Ade. Saya samperin dan ngobrol sebentar. Namanya David, asal Prancis. Tujuannya …
Menyusuri Sisi Tol
Sudah lama terbersit untuk menggowes menyusuri sisi tol. Selalu timbul tanya, adakah kehidupan di sana? Kalau ada, bagaimana polusi suara mempengaruhi kehidupan mereka? Terlalu ilmiah kayaknya ya? Setidaknya mengamati dari …
Sehari Berapa Km?
Seseorang bertanya, sehari harus menempuh berapa kilo dalam touring? Saya balik bertanya, sudah berapa lama touring? Ternyata belum lama. Terus terang saya yang minim pengalaman touring tak bisa menjawabnya. Banyak …
Kompromi Demi “Touring”
Ada banyak alasan untuk melakukan touring. Tujuan wisata melepaskan kepenatan setelah berhari-hari kerja seperti di awal mulainya touring oleh para pekerja sampai yang hanya ingin menjajal jalur tertentu. Tidak semua …
Pannier, Vital Saat Touring
Touring dalam dunia pergowesan adalah menjelajah daerah selama beberapa hari menggunakan sepeda. Tentu saja semua perbekalan dibawa bersama sepeda. Berhubung banyaknya yang dibawa, maka tidaklah mungkin menaruh barang bawaan itu …
Kreativitas dalam Touring (Ban Bocor)
Persiapan dalam bersepeda jarak jauh (touring) tentu amatlah penting. Bahkan bisa dibilang kesuksesan touring diawali dari persiapan ini. Jika persiapan kurang oke, touring pun cenderung bermasalah. Akan tetapi, persiapan matang …
Sejarah Sepeda Touring
Touring sepeda adalah pengalaman pribadi. Namun ada satu hal yang membuatnya sama dan sulit untuk diungkapkan dengan kata-kata: kesenangan bersepeda. Kesenangan pula yang membidani kegiatan touring bersepeda. Kesenangan untuk lepas …