gussur.wordpress.com – Gunung Salak seperti diberkahi oleh curug-curug indah yang mengelilinginya. Curug yang artinya air terjun itu tersembunyi di antara rerimbunan pohon. Namun deru air yang jatuh dari ketinggian dan …

Tentang gerak, waktu, dan arti yang tertinggal.

gussur.wordpress.com – Gunung Salak seperti diberkahi oleh curug-curug indah yang mengelilinginya. Curug yang artinya air terjun itu tersembunyi di antara rerimbunan pohon. Namun deru air yang jatuh dari ketinggian dan …
Gowes ke Curug Malela sudah diagendakan lama. Entah mengapa tertunda-tunda dan akhirnya baru kesampaian setelah hampir dua tahun mengendap. Curug Malela yang dikenal dengan Niagara Mini memang begitu eksotis kalau …
Curug Sawer terekam dalam memori saat pulang dari Gunung Bunder mencoba lewat jalan alternatif, via Curug Luhur. Jalur yang semula dikira kondangan itu ternyata menyimpan tanjakan yang aduhai. Beberapa peserta yang tak …
Ini kali kedua gowes ke Gn Bunder dengan rute berangkat sama. Eh, enggak ding. Dulu sama Fredy jalan dari Citos, Cinere, Parung, Ciseeng. Kemarin mampir ke Abah Ush di Pamulang. …